Skip to content
Menu
hyundai-corporate-history

Hyundai Little History

It started when Chung ju-Yung Founded The Hyundai Engineering and Contruction Company in 1947. Hyundai Motor Company was later establised in 1967. It’s first mass production car “Cortina” was released in 1968 in coorporation with Ford Motor Company. In 1976 “Pony” the first South Korean Car was launched.

Pony sold is quite success and became one of the reason of Hyundai to continues it’s researches and developments to provide mobility to the people. 

Hyundai Motor Company is now going beyond being an automobile manufacturer to a mobility solution provider. If you interest to know more about our history, feel free to visit Hyundai Worldwide Official Website.

Progress For Humanity

Our focus on humanity means we understand what people want in life. To get the most out of time we have. We understand that time is the most precious commodity of all, the one thing money can’t buy. That is how life is not just about spending time, it’s all about time well spent. Our purpose is to reinvent the 24 hours that we are equally given into quality time, making every moment truly worthwhile and rewarding. This is our future mobility. It’s not about going from A to B, it’s about the moments that truly matter. Connecting people with quality time. 

Because we believe humanity unites us and makes us stronger. Our idea of future mobility is based on the strong commitment that we give to society. We are here to do the right thing, for humanity. Humanity accelerates progress by creating innovative solutions to solve global problems. By believing in the value of humanity, it allows us to strengthen our relationships, feel connected, and get more from life.
our-new-brand-vision-manifesto

Reimagining the future of time, across every culture.

Days, hours, minutes, seconds.
Life is not about spending time. It’s about time well spent.

Hyundai is reimagining time for the future. A future that will connect people with quality time. It’s a future reimagined for us.

It’s all because of you.

We craft the manifestation for  the better future, the better you.

Sustainibility

5-areas-sustainable-management

In the Fourth Industrial Revolution era, industry boundaries are disintegrating amid a rise of convergence and change. Mindful of such global megatrends, Hyundai is accelerating its innovation drive powered by an advanced technical prowess. Ever present in Hyundai’s 50-year journey has been the notion of the human race. Without aspirations for humankind, our technological innovations would have been impossible. As an extension of our ever-hopeful journey, in 2019 we adopted a new brand vision “Progress for Humanity” as a way to confirm our determination to create more valuable time for all humanity.

Hyundai is now going beyond being an automobile manufacturer to become a mobility solution provider that allows people to easily move and connect with one another, spaces and places, and thus enabling them to make their time more valuable. We will provide mobility services that make every moment of life more valuable than before by more thoroughly understanding people’s daily lives, in our journey toward progress for humanity.

“One thing will remain constant and abiding: Hyundai Motor Company’s management philosophy that places humanity above all other considerations. Based on this immutable belief, we will take the lead in creating a sustainable future in which all mankind can live safely and healthily while enjoying freedom of movement and the unique offerings of our lives.”
(Jaehoon Chang, President and CEO, Hyundai Motor Company).
 
We are in a collision course with nature, draining the Earth of precious resources,and without our attention, it will be too late. Change starts with an action, not opinions. Hence we stand upon such hope for the sustainable future. Laying the foundations to improve lives, offering solutions that would build this planet more sustainable. Hyundai will be the change the world needs, taking the necessary steps to power progress.This is not a reluctant obligation, but an invitation to the better world,driving positive change for a cleaner future.
In Progress with Positive Energy.

Hyundai Indonesia

hyundai-plant-in-indonesia

Didirikan pada tahun 2020, Hyundai Motors Indonesia adalah anak perusahaan penjualan dan distributor resmi Hyundai Motor Company untuk mobil penumpang Hyundai di Indonesia. Visi perusahaan, “Progress for Humanity”, adalah dasar dari dedikasi kami dalam menyediakan jajaran produk dengan teknologi yang membantu membangun solusi untuk masa depan yang lebih berkelanjutan. Perusahaan ini berencana meraih posisi terdepan dalam elektrifikasi menurut Strategi 2025 dengan berfokus untuk menghadirkan produk dan layanan yang paling diinginkan pelanggan dan menjadi Produsen Solusi Mobilitas Cerdas.

HMID mendasarkan gagasannya tentang mobilitas masa depan pada apa yang dapat diberikan kepada masyarakat, dan hal itu adalah memberikan kebebasan bergerak sesuai dengan kebutuhan dasar dan nilai-nilai emosionalnya untuk menciptakan pengalaman yang bermakna. Fokus kami pada kemanusiaan berarti kami memahami yang diinginkan orang dalam kehidupan, untuk memaksimalkan waktu yang kita miliki. Dengan pemikiran itu, HMID memperluas perannya di luar sektor transportasi otomotif dan berkomitmen membawa masa depan mobilitas ke Indonesia dan memberikan kehidupan yang lebih baik bagi masyarakat.

Untuk mendukung kehadiran dan pertumbuhannya, HMID berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik dalam hal penjualan dan purna jual didukung dengan jaringan dealer resmi yang tersebar di seluruh tanah air dan akan terus bertambah. HMID bercita-cita menjadi mitra seumur hidup di bidang otomotif dan lainnya, untuk maju selangkah lebih dekat kepada pelanggan dan menjadi merek kesayangan mereka.

Mobil bukan lagi sekadar alat transportasi yang menghubungkan seseorang dengan lainnya; mobil telah menjadi ruang kehidupan yang menempati peran sentral dalam kehidupan manusia. Saat ini, kami sedang mengembangkan teknologi yang ramah lingkungan dan berorientasi manusia untuk masa depan guna memberikan pengalaman terbaik bagi pelanggan dengan model lintas segmen, sementara kami berusaha untuk meningkatkan peran kami dari sekedar produsen mobil untuk menjadi menjadi pendamping pelanggan seumur hidup.

HMID juga berencana untuk berperan penting dalam proses transisi Indonesia menuju inovasi berkelanjutan dengan membantu memelihara ekosistem EV Indonesia dan berkontribusi pada kualitas hidup masyarakatnya dengan kepemimpinannya dalam teknologi mobilitas bebas polusi.

The First Center Manufacture in ASEAN

Hyundai menginvestasikan USD 1,55 miliar untuk mengembangkan pusat manufaktur pertamanya di ASEAN. Didirikan pada tahun 2019, pabrik modern ini berada di lokasi seluas 8,35 juta kaki persegi (77,6 hektar) di Kota Deltamas, Cikarang, Bekasi, Indonesia yang akan dioperasikan oleh PT Hyundai Motor Manufacturing Indonesia (HMMI). Pabrik tersebut diperkirakan akan memulai produksi komersial pada paruh kedua 2021 dengan kapasitas per tahun 150.000 unit dan pada akhirnya 250.000 unit setiap tahun saat mencapai kapasitas maksimumnya.

Melalui pabriknya yang canggih, Hyundai akan menghadirkan produk dan teknologi terbarunya di Indonesia serta ke pasar-pasar utama di kawasan ASEAN lainnya. Pabrik manufaktur Hyundai juga akan menyediakan ribuan pekerjaan bagi para pekerja di kawasan ini dan dalam jangka panjang, perusahaan ini sedang mengembangkan produksi kendaraan elektrik (EV) kelas dunia di pabriknya yang berlokasi di Indonesia.